Setiap saat teringat dia
Setiap saat pulalah aku tersadar
Bahwa aku mencintainya
Sungguh di luar hasratku
Rasa ini muncul
Disaat aku mulai membencinya,,
Dia,
Begitu berbeda
Sangat menenangkan..
Sangat meneduhkan..
Selalu tersenyum,,
Saat aku bersamanya..
Tak ada sedih..
Tak ada duka,,
Hanya bahagia...dan bahagia...
Segala salah
Dan sikap menyakitkan yang kulakukan
Tak pernah sekalipun dia membalasnya..
Tapi Aku merasa
Dia semakin menyayangiku..
Dia semakin memperhatikanku..
Dia yang begitu baik..
Dia yang begitu indah..
Akankah selamanya menjadi milikku?